Fakta Unik Tentang Dorami, Ayah, Dan Ibu Nobita

30 Juni 2011

|
Check Thiss Outt... 








Dorami :



1. Bersaudara dengan doraemon karena ternyata mereka dalam pembuatannya memakai oli dari kaleng yang sama. (bukan pertalian darah tapi pertalian oli )

2. Kalau kakaknya takut pada tikus, dorami takut pada kecoa

3. Kalau kakaknya suka dorayaki, dorami suka melonbread

4. Jauh jauh JAUH lebih kuat dari Doraemon. Maximum Output: kurang lebih 10.000 Hp, bandingkan doraemon yang ga sampe 130 Hp



Ibu Nobita :



pas dia kecil :



Namanya Tamako Nobi, nama gadis Tamako Kataoka


1. Saat kecil sangat ceroboh, mirip dengan Nobita. Namun ketika dewasa ia menjadi ibu yang baik.


2. Kalau musim panas melarang Nobita maen keluar rumah, tapi kalo musim salju malah menyuruh anaknya main di luar. Gimana sih 


3. Sangat tidak suka binatang.
Ayah Nobita :

Nama asli: Nobisuke Nobi

1. Sangat mirip dengan Nobita pada saat kecil


2. Perokok dan pemabuk berat...

3. Berkali-kali gagal tes mengemudi sampai akhirnya Doraemon meminjamkan alat simulasi menyetir

4. Ayahnya (kakek Nobita) sangat galak kepadanya. Karena itulah Nobisuke selalu mencoba menghibur Nobita setelah dimarahi ibunya karena merasa perasaan Nobita mirip dengan yang dirasakannya saat kecil

0 komentar:

Posting Komentar

Kunjungan

free counters

Blog Archive

Pengikut

Recent Comments

Daftar

Label

My Inspiration

Rayhan 'Ray Rean' Yulanda | Create Your Badge
 

Follow Me On Twitter

 
Sumber: MEMBUAT GAMBAR MELAYANG PADA BLOG - Peluang Usaha
Sumber: MEMBUAT GAMBAR MELAYANG PADA BLOG - Peluang Usaha